Sen Mar 30 , 2020
Tanjab Timur,- Sebanyak 35 siswa SMP di Tanjab Timur mengikuti belajar Bahasa Inggris online dari rumah sebagai dampak dari penyebaran pandemi virus corona atau COVID-19. Pembelajaran tersebut dilakukan jarak jauh oleh Dinas Pendidikan Tanjab Timur dengan menggandeng portal aplikasi Rumah Belajar Kemdikbud dan fasilitator daerah Tanoto Foundation. Penerapan pembelajaran online […]